Rekomendasi Beli Laptop bekas spek tinggi dan murah

10 April 2022

Beli Laptop

Rekomendari Beli Laptop bekas dengan spek tinggi – Pada zaman sekarang ini laptop menjadi barang yang wajib untuk di miliki. Anak sekolah SD saja sekarang sudah mulai menggunakan laptop untuk proses belajar, minimalnya mereka menggunakan hp smart phone. Sebagai penunjang mereka belajar.

[lwptoc]

Oleh karena itu laptop di pasaran harganya cukup tinggi khususnya laptop baru, hal tersebut terjadi di karenakan permintaan sedang banyak mungkin ya, hee.

Tapi tenang, di sini saya akan mencoba  membagikan info mengenai laptop second. Ada beberapa merek yang sering orang beli dengan harga cukup murah ( menurut saya ).

Kenapa murah ?, karena mengingat spek laptop yang cukup tinggi. Dibandingkan jika kita beli yang baru dengan spek yang sama harganya terpaut cukup jauh.

Berikut  Rekomendasi Beli Laptop bekas yang berkualitas

Laptop Merek Dell

Kenapa lapto merek dell, menurut pengalaman dan review yang saya amati di marketplace, rata-rata orang membeli laptop second dell ini, mereka merasakan kepuasan karena rata-rata barang yang di jual mulus dan seperti baru. Meskipu ada juga yang sedikit lecet dan itu wajar karena bekas pemakaian kan.

Laptop Merek Lenovo

Rekomendasi ke-2 ini saya lebih memilih merek lenovo karena merek ini cukup bandel dari segi mesin dan baterai yang awet seperti halnya merek dell. Tetapi di pasaran merek ini penjualannya di bawah merek dell utk penjual laptop second.

Laptop Merek HP

Rekomendari beli lapto bekas terakhir adalah merek HP, laptop merek ini spek cukup tinggi, tetapi untuk performa saya rasa masih di bawah dell dan lenovo.

Mungkin itu yang bisa saya rekomendasikan untuk anda, saya menulis ini berdasarkan pengalaman saya pribadi dan peninjauan secara pribadi yang masih perlu banyak belajar lagi heee cmiww.

Silahkan tulis komentar anda !

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *